Tapi tunggu, $0.01-0.1 itu kan kecil? Memang iya. Cuma yang namanya dolar ya tetap dolar biarpun nilainya kecil. Toh, nilai yang kecil itu bila dikumpul-kumpulkan lama-lama akan menjadi besar juga. Coba hitung $0.01 dikali seribu jadi berapa? Lagipula effort yang Anda keluarkan boleh dibilang tidak ada. Apa susahnya sih mengklik sebuah link? Kegiatan ini bahkan bisa Anda lakukan sembari surfing, searching, blogging, chatting, bahkan kencing. :)) Artinya, program ini benar-benar mudah serta almost effortless. Yah, hitung-hitung sambilan di sela-sela menunggu proses loading data ataupun download file. Daripada bete kan?
PTC memang sudah tak sepopuler program online earning lainnya, tapi bukan berarti program ini tidak lagi prospektif. Kalau Anda telaten, tambahan penghasilan sebesar $10-50 per bulan rasanya cukup lumayan deh. Bila mau sedikit bermodal, Anda dapat membayar sejumlah uang untuk menaikkan status keanggotaan menjadi premium member. Peluang penghasilannya jauh lebih besar karena nilai klik-nya juga berbeda. Semakin besar lagi komisi Anda jika Anda pandai mengajak orang lain menjadi referal. Anda akan dibayar untuk setiap member yang berhasil diajak bergabung plus bonus tambahan dari setiap klik yang dilakukan oleh member rekrutan Anda tersebut. Singkatnya, meskipun hasilnya tak sebanyak program-program lain, PTC tetap menjanjikan sebagai salag satu sumber penghasilan online.
Ada banyak situs PTC yang dapat diikuti, tapi hati-hati tergadap SCAM alias penipuan. Beberapa situs PTC ada yang tidak mau membayarkan earning membernya pada saat dilakukan penarikan. Sementara yang lain malah tutup atau bubar saat member sedang asyik-asyiknya mengumpulkan recehan dolar. Jangan sampai ini terjadi pada Anda. Pilihlah situs PTC yang bonafid dan terbukti jujur mau membayar komisi membernya. Berikut di antaranya:
1. Bux.to, minimal payout $10 dibayar lewat AlertPay.
2. Clixsense, minimal payout $10 dibayar lewat cek.
3. Hits4Pay, minimal payout $ 25 dibayar lewat cek.
Tiga aja ya. Jangan kebanyakan, nanti malah gak sempet ngapa-ngapain karena cuma sibuk ngeklik link iklan aja. :D Semoga bermanfaat.
Catatan: Beberapa program di atas ada yang ditengarai sebagai SPAM. So, rajin-rajin cari info di Google atau forum-forum ya...
10 Komentar
Hi. I just tagged you here:
BalasHapushttp://simplynote.blogspot.com/2008/02/my-blog-list-tag.html
Thanks!
Ya setuju lah Kang Eko..soalnya sy juga promosiin bisnis ptc malah kurang direspect..pengennya kalau orang-orang get quick rich scheme..atau sekali klik $1000 kali hehe..ya mana ada..
BalasHapusTambahan: situs ptc bagus buat traffic dan juga tempat berkumpulnya newbie seeker..
U/ Kang Yusa:
BalasHapusMaklum Kang, mental kebanyakan bangsa kita masih begitu. Maunya yang mudah tapi bisa bikin cepet kaya. Kayanya mending jadi babi ngepet aja ya? :D
U/ Medhy-san:
I just visited the site, but I couldn't find the tag. How did you write it?
Halo.. ngumpulin uang receh bersama PTC.. ^_^
BalasHapusIseng2 kejar dollar..click here
halo jumpa lagi mas eko, wah disini kok banyak sumber dollarnya ya eh pabrik dollar ding...hiihhhi.
BalasHapusptc emang bagus kalau kita sabar.
mohon bantuannya ya mas eko!
saya mengalami kesulitan dalam memasang 'script Related post by label' seperti pada blog mas eko ini. saya memasang script related post by label versi jacbook, sampai belasan kali saya pasang masih gagal, postingan yang berhubungan dengan label tdk keluar.
anehnya, ketika script related post versi jacbook saya pasang berhasil saya simpan, tapi yang keluar cuma tulisan related post by label sedangkan posting yang berhubungan tidak bisa keluar.
apanya yang salah ya mas eko?
mohon bantuannya ya mas eko.
salam sukes untuk mas eko
@ Aby: Halo juga Aby. Soal script itu, coba diotak-atik dari "Edit HTML" (pake Blogger kan?). Jgn lupa di centang "Expand..."-nya jadi biar kelihatan semua kodenya. Cari deh di script itu mana yg bisa diubah. Semoga bisa membantu.
BalasHapusbukannya bux.to dah diklasifikasikan sebagai scam mas?saya baca di ptctalk.com gt
BalasHapusPlease check this site too.......i already paid
BalasHapus1. http://tinyurl.com/p76stp
2. http://tinyurl.com/ovdx6e
3. http://tinyurl.com/p672tr
4. http://tinyurl.com/pgbtq5
5. http://tinyurl.com/peya7n
Check my blog here for more information ----> http://tinyurl.com/plkj5u
Stop klik di Bux.to, dia SCAM sodara-sodara, salam kenal ya..........Sukses selalu
Bang eko,tolong rekomendasikan juga dong program paid to read email. Kalau saya sich join di getpaidmail,donkeymail,youromail,tapi dpt dolarnya dikit mas. Saya coba join juga di smurf.ptr,babalac,tuepaid dll. Apa itu termasuk scam mas? Thx
BalasHapusduh, dah fakum nih.. ga niat berPTCria lagi ya..?
BalasHapusPosting Komentar